Pemanfaatan Tanaman Bunga Marigold dan Kacang Hias Terhadap Populasi Arthropoda pada Tanaman Padi Sawah

Authors

Iqbal Erdiansyah , Dwi Rahmawati Kusuma Ningrum , FNU Damanhuri

DOI:

10.25047/agriprima.v2i2.91

Issue:

Vol. 2 No. 2 (2018): SEPTEMBER

Keywords:

Tanaman Refugia, Populasi Arthropoda, Musuh Alami, Marigold (Tagetes erecta L.), Kacang Hias ( Arachis pintoi )
Received: Jul 24, 2018
Accepted: Sep 30, 2018
Published: Sep 30, 2018

Articles

How to Cite

Erdiansyah, I., Ningrum, D. R. K., & Damanhuri, F. (2018). Pemanfaatan Tanaman Bunga Marigold dan Kacang Hias Terhadap Populasi Arthropoda pada Tanaman Padi Sawah. Agriprima : Journal of Applied Agricultural Sciences, 2(2), 117–125. https://doi.org/10.25047/agriprima.v2i2.91

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Abstract

Penelitian tentang Pemanfaatan tanaman bunga marigold dan kacang hias terhadap populasi arthropoda pada tanaman padi sawah untuk mengetahui populasi arthropoda pada tanaman padi sawah dengan memanfaatkan tanaman refugia sebagai tempat singgah musuh alami dan sebagai sumber pakan musuh alami. Tujuan dari penelitian ini dilakukan untuk mengetahui peranan refugia yaitu bunga marigold (Tagetes erecta L.), dan kacang hias (Arachis pintoi) sebagai mikrohabitat musuh alami, dalam upaya Pengelolaan Hama Terpadu (PHT) dalam budidaya padi. Penelitian ini dilaksanakan selama 5 bulan, yaitu mulai bulan November 2017 sampai bulan Maret 2018, bertempat di lahan Desa Antirogo, Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan tiga petak lahan penelitian berukuran 50 m2. Tiga petak lahan yaitu petak pertama perlakuan refugia  bunga Marigold, petak kedua perlakuan refugia Kacang Hias, dan petak ketiga tanpa refugia. Data hasil penelitian dianalisis secara statistik menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemanfaatan tanaman bunga Marigold dan Kacang Hias terhadap populasi arthropoda pada tanamana padi sawah diketahui populasi tertinggi musuh alami terdapat pada petak tanaman padi dengan refugia kacang hias sebanyak 217, dengan refugia Marigold populasi musuh alami sebanyak 156 sedangkan populasi terendah musuh alami terdapat pada petak tanaman padi tanpa refugia sebanyak 140. Penggunaan bunga marigold dan kacang hias berpengaruh terhadap populasi musuh alami.

References

AF, A. N. A., Yanuwiadi, B., Gama, Z. P., & Leksono, S. A. (2013). Refugia Sebagai Mikrohabitat Untuk Meningkatkan Peran Musuh Alami Di Lahan Pertanian. Prosiding FMIPA Universitas Pattimura, 113–116.

Erdiansyah, I., & Putri, S. U. (2017). Optimalisasi Fungsi Bunga Refugia Sebagai Pengendali Hama Tanaman Padi (Oryza sativa L.). Seminar Nasional Hasil Penelitian, 89–94.

Kurniawati, N., & Martono, E. (2015). Peran Tumbuhan Berbunga Sebagai Media Konservasi Artropoda Musuh Alami. Jurnal Perlindungan Tanaman Indonesia, 19(2), 53–59.

Muhibah, T. I., & Leksono, A. S. (2015). Ketertarikan Arthropoda Terhadap Blok Refugia (Ageratum Conyzoides l., Capsicum Frutescens l., dan Tagetes Erecta l.) Dengan Aplikasi Pupuk Organik Cair dan Biopestisida di Perkebunan Apel Desa Poncokusumo. Jurnal Biotropika, 3(3), 123–127.

Pradikta, A. A. (2017). Refugia Sebagai Alternatif Pengendalian Alami Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT). In artikel pertanian (p. 7).

Pujiastuti, Y., Weni, H. W. S., & Umayah, A. (2015). Peran Tanaman Refugia Terhadap Kelimpahan Serangga Herbivora pada Tanaman Padi Pasang Surut. Prosiding Seminar Nasional Lahan Suboptimal, 1–9.

Ratmawati, I. (2016). Kebun Indah, Musuh Alami Datang Karena Ada Refugia. In POPT Muda (BBPPTP Surabaya).

Wardana, R., Erdiansyah, I., & Putri, S. U. (2017). Presistensi Hama (Pemanfaatan Tanaman Refugia Sebagai Sistem Pengendali Hama Padi) Pada Kelompok Tani Suren Jaya 01, Kecamatan Ledokombo. Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 233–237.

Wardani, F. S., Leksono, A. S., & Yanuwiadi, B. (2013). Efek Blok Refugia (Ageratum conyzoides, Ageratum houstonianum, Commelina diffusa) Terhadap Pola Kunjungan Arthropoda di Perkebunan Apel Desa Poncokusumo, Malang. Jurnal Biotropika, 1(4), 134–138.

Weni, H. W. S., Pujiastuti, Y., & Umayah, A. (2016). Efek Refugia terhadap Arthropoda Tanaman Padi (Oryza sativa) di Sawah Pasang Surut. Prosiding Seminar Nasional Lahan Suboptimal, 638–647.

Author Biographies

Iqbal Erdiansyah, Politeknik Negeri Jember

Dwi Rahmawati Kusuma Ningrum, Politeknik Negeri Jember

FNU Damanhuri, Politeknik Negeri Jember

License

Copyright (c) 2018 Iqbal Erdiansyah, Dwi Rahmawati Kusuma Ningrum, FNU Damanhuri

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

You are free to:

  • Share — copy and redistribute the material in any medium or format.
  • Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.

Under the following terms:

  • Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
  • ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
  • No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)